15+ Ide Desain Kamar Anak Perempuan yang Lucu & Estetis
Kamar anak perempuan selalu punya daya tarik tersendiri. Warna lembut, dekorasi manis, dan detail kecil yang penuh imajinasi membuat suasananya terasa hangat dan menyenangkan. Tapi menemukan inspirasi yang pas kadang bisa jadi tantangan. Ingin tampil lucu tanpa berlebihan, estetik tapi tetap nyaman untuk anak.